Seperti Melihat Angkasa

Tags



Belajar itu gak ada habisnya. Saat kita merasa telah cukup bisa, akan ada orang lain yang lebih dari kita. Ketika satu ilmu kita kuasai, akan muncul tangga baru yang belum kita lewati. Akan ada ketinggian baru yang membuat kita ingin kembali menapaki, menelusuri. Mendongak tak selalu membuat kita congkak. Kadang membuat kita mengerti arti tempat yang kita pijak.





By: Hida

Artikel Terkait


EmoticonEmoticon