Sahabat yang asyik dan lucu banyak macamnya. Tapi yang setia, hanya mereka yang berani tetap di sisi kita.
Karena selalu butuh keberanian untuk menerima. Butuh keberanian untuk tetap bersama apapun resikonya.
Tak sekedar membuat kita tertawa, namun juga rela berbagi tangis air mata. Bukan karena kita sama, namun karena kita juga menerima perbedaan yang ada.
By: Hida
Mereka yang Berani Untuk Tetap Bersama

Tags
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
EmoticonEmoticon